Tekpram : Sandi A-Z

Tekpram : Sandi A-Z

Oki Helfiska
Oki Helfiska

Reporter

Sandi A-Z mirip dengan Sandi A-N. Sandi merupakan salah satu sandi dasar yang banyak dikenali oleh anggota pramuka. Baik itu oleh peserta didik, maupun kakak Pembina. Penggunaan Sandi A-Z ini biasanya banyak dipergunakan dalam kegiatan Hiking atau pengembaraan. Selain itu sandi juga dapat melatih daya ingat peserta didik.

Pada materi ini, kita akan mencoba belajar menggunakan sandi A-Z. Sandi A-Z memiliki kunci seperti gambar berikut ini :


CONTOH :

KIZQZ NFWZ PZIZMZ dijawab dengan cara K=P, I=R, Z=A, dst, sehingga jawabannya adalah :
PRAJA MUDA KARANA

Selamat Berlatih.

Sumber : http://panduan-kepramukaan.blogspot.com/2020/03/sandi-a-z.html

Tulis Komentar

Berita Lainnya

Kwarcab Pekanbaru Kirim Bantuan Ke Sumatera Barat

Bertempat di Halaman Kantor Kecamatan Bukitraya, Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Pekanbaru laksanakan Apel Penutupan Bumbung Kemanu.

Tabligh Akbar Kwarcab Pekanbaru Bersama UAS Tumpah Ruah

PEKANBARU (Pusinfopku) - LGBT merupakan prilaku menyimpang dan merusak generasi. Bahaya laten LGBT disebut Ustadz Abdul Somad harus dil.

Ketua Kwarcab Pekanbaru Buka Jamran dan Pesta Siaga Kwarran Senapelan

PEKANBARU - Ketua Kwatir Cabang Gerakan Pramuka Kota Pekanbaru, Kak Masykur SSTP MSi membuka giat Jambore Ranting serta Pesta Siaga Sen.

Pelatih Pusdiklatcab Tuah Bakti Payung Negeri Kwarcab Pekanbaru Gelar Pertemuan, Ini Yang Dibahas

PEKANBARU (Pusinfo) - Sebanyak 73 orang pelatih Pembina Pramuka se Kwarcab Kota Pekanbaru mengelar pertemuan. Giat yang ditaja oleh Pus.

Kadisdik Apresiasi Kursus Orientasi Saka Widya Budaya Bakti Pekanbaru

Kwardariau.or.id, Pekanbaru – Kepala Dinas Pendidikan Kota Pekanbaru selaku Ketua Majelis Pembimbing Satuan Karya Pramuka (Mabisaka) .