Tekpram : Sandi A-Z

Tekpram : Sandi A-Z

Oki Helfiska
Oki Helfiska

Reporter

Sandi A-Z mirip dengan Sandi A-N. Sandi merupakan salah satu sandi dasar yang banyak dikenali oleh anggota pramuka. Baik itu oleh peserta didik, maupun kakak Pembina. Penggunaan Sandi A-Z ini biasanya banyak dipergunakan dalam kegiatan Hiking atau pengembaraan. Selain itu sandi juga dapat melatih daya ingat peserta didik.

Pada materi ini, kita akan mencoba belajar menggunakan sandi A-Z. Sandi A-Z memiliki kunci seperti gambar berikut ini :


CONTOH :

KIZQZ NFWZ PZIZMZ dijawab dengan cara K=P, I=R, Z=A, dst, sehingga jawabannya adalah :
PRAJA MUDA KARANA

Selamat Berlatih.

Sumber : http://panduan-kepramukaan.blogspot.com/2020/03/sandi-a-z.html

Tulis Komentar

Berita Lainnya

Ketua Harian Kwarcab Pekanbaru Buka Jamran dan Pesta Siaga Tuah Madani

PEKANBARU - Ketua Harian Kwarcab Pekanbaru Kak Toni Werdiansah SSi membuka Jambore Ranting dan Pesta Siaga Kwartir Ranting Tuah Madani,.

Kwarran Pekanbaru Kota Gelar Apel Peringatan Pramuka ke 61 dan Latgab Penggalang

PEKANBARU - Dalam rangka peringatan Hari Pramuka ke 61, Kwartir Ranting Gerakan Pramuka Pekanbaru Kota mengelar Apel dan latihan gabung.

Hadiri Pelantikan Mabi dan Pengurus Gudep Unilak, Ini harapan Kwarda Riau

PEKANBARU (Pusinfopku) – Ketua Kwartir Daerah (Kwarda) Gerakan Pramuka Riau diwakili Sekretaris Bidang Organisasi, Hukum dan Bela Neg.

Kwarcab Pekanbaru Ikuti Apel Peringatan Hari Pramuka ke 61 di Kwarda Riau

PEKANBARU - Apel peringatan Hari Pramuka ke 61 di gelar di lapangan Gedung Daerah Riau di Jalan Diponegoro, Kamis (18/8/2022). Bertinda.

Waspada! Nama dan Foto Ketua Kwarcab Pekanbaru Dicatut

PEKANBARU - Oknum tidak bertanggung jawab kembali mencatut nama pejabat di lingkungan Pemerintah Kota Pekanbaru. Kali ini oknum tersebu.