Tekpram : Sandi A-Z

Tekpram : Sandi A-Z

Oki Helfiska
Oki Helfiska

Reporter

Sandi A-Z mirip dengan Sandi A-N. Sandi merupakan salah satu sandi dasar yang banyak dikenali oleh anggota pramuka. Baik itu oleh peserta didik, maupun kakak Pembina. Penggunaan Sandi A-Z ini biasanya banyak dipergunakan dalam kegiatan Hiking atau pengembaraan. Selain itu sandi juga dapat melatih daya ingat peserta didik.

Pada materi ini, kita akan mencoba belajar menggunakan sandi A-Z. Sandi A-Z memiliki kunci seperti gambar berikut ini :


CONTOH :

KIZQZ NFWZ PZIZMZ dijawab dengan cara K=P, I=R, Z=A, dst, sehingga jawabannya adalah :
PRAJA MUDA KARANA

Selamat Berlatih.

Sumber : http://panduan-kepramukaan.blogspot.com/2020/03/sandi-a-z.html

Tulis Komentar

Berita Lainnya

Kwarran Binawidya gelar Peringatan Hari Bapak Pramuka Indonesia

Pekanbaru – Kwartir Ranting (Kwarran) Gerakan Pramuka Binawidya menggelar Peringatan Hari Bapak Pramuka Indonesia, Sri Sultan Hamengk.

Pelatih Pusdiklatcab Tuah Bakti Payung Negeri Kwarcab Pekanbaru Gelar Pertemuan, Ini Yang Dibahas

PEKANBARU (Pusinfo) - Sebanyak 73 orang pelatih Pembina Pramuka se Kwarcab Kota Pekanbaru mengelar pertemuan. Giat yang ditaja oleh Pus.

16 Pramuka Kontingen Kwarcab Pekanbaru Dilepas ke Jamnas XI Cibubur

PEKANBARU - Sebanyak 16 anggota Pramuka Penggalang dan dua orang pendamping yang tergabung dalam kontingen Kwarcab Pekanbaru bakal meng.

Teknik Cepat Menghafal Morse

Untuk menghafalkan Morse tidaklah mudah. Ada banyak cara untuk cepat menghafalkan Morse yang sudah diperkenalkan. Namun kali ini kita a.

Edaran Pendaftaran Ulang Gudep

Sehubungan dengan telah terbentuknya Kwartir Ranting baru di Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Pekanbaru maka dipandang perlu untuk m.